Header Ads

Denying Dota 2

Dota 2 guide indonesia: Denying Dota 2





DENYING

          DENYING adalah tindakan yang bertujuan mencegah musuh mendapatkan experience dengan cara melakukan last hit pada unit sekutu. Musuh mendapatkan experience yang lebih kecil jika kalian men-deny unit yang tidak dikontrol oleh pemain ( Lane creep dan Neutral creep ) dan musuh tidak akan mendapatkan gold dari denied unit. Kalian dapat melakukan tindakan men-deny unit dalam presentasi HP tertentu ( Creep, non-hero unit, illusion dibawah 50% HP, Hero 25% HP dan Tower 10% HP )



DENYING UNIT

          DENYING UNIT, men-deny unit sekutu dapat dilakukan apabila presentase HP mereka di bawah 50%. Musuh akan mendapatkan 50% experience dari unit sekutu yang ter-deny dengan jarak musuh yang berada dalam 1300 range, unit yang dikontrol oleh pemain sama sekali tidak memberikan experience kepada musuh.  Cara melakukan denying unit adalah dengan cara menekan keyword " Attack " lalu meng-klik kiri pada target unit yang ingin di-deny.

          Denying unit adalah cara yang terbaik untuk menstabilkan line dan unggul dalam hal menguasi line dibandingkan musuh karena akan membuat titik temu creep berada di dekat tower sekutu, itu juga dapat menyebabkan musuh mendapatkan experience yang sedikit yang berdampak pada level musuh.         

          Beberapa unit seperti  Chaotic Offering ( Warlock ) dan  Spirit Bear ( Lone Druid ) mempunyai bonus gold yang cukup besar apabila ter-last hit oleh musuh. Men-deny unit ini adalah cara yang tepat mencegah musuh mendapatkan bonus gold ketika unit tersebut tidak memungkinkan untuk bertahan hidup.



DENYING TOWER

          DENYING TOWER hanya dapat di-deny pada presentase HP dibawah 10% dan hal tersebut akan menyebabkan musuh mendapatkan pengurangan global gold. Perbedaan gold yang didapat antara tower yang dihancurkan dan tower yang di-deny sebagai berikut:



DENYING HERO

          DENYING HERO dapat dilakukan pada hero pada keadaan tertentu. Men-deny hero menghindari musuh dari mendapatkan gold dan experience tetapi hero yang di-deny akan tetap kehilangan gold. Hero dapat di-deny pada presentase HP di bawah 25% dan dalam pengaruh spell tertentu. Tiga spell yang menyebabkan hero dapat di-deny adalah:

  1. Dota 2 guide indonesia: Doom icon Dota 2 Doom ( Doom )
  2. Dota 2 guide indonesia: Shadow strike icon Dota 2 Shadow strike ( Queen of pain )
  3. Dota 2 guide indonesia: Venomous gale icon Dota 2 Venomous gale ( Venomancer )
Pada saat channeling Dota 2 guide indonesia: Supernova icon Dota 2 Supernova ( Phoenix ) dapat di-deny apabila presentase HP dibawah 50% dengan cara yang sama.

Berbagai cara melakukan denied pada diri sendiri ( Commit suicide ):
  1. Dota 2 guide indonesia: Blast off! icon Dota 2 Blast off! ( Techies )
  2. Dota 2 guide indonesia: Rot icon Dota 2 Rot ( Pudge )
  3. Dota 2 guide indonesia: Unstable concoction icon Dota 2 Unstable concoction ( Alchemist )
  4. Dota 2 guide indonesia: Mist coil icon Dota 2 Mist coil ( Abaddon )
  5. Dota 2 guide indonesia: Life drain icon Dota 2 Life drain ( Pugna ) *target = sekutu
Hal yang memungkinkan men-deny sekutu dengan beberapa spell seperti:
  1. Dota 2 guide indonesia: Holy persuasion icon Dota 2 Holy persuasion( Chen )*menggunakan creep hasil Holy persuasion
  2. Dota 2 guide indonesia: Enchant icon Dota 2 Enchant ( Enchantress )*menggunakan creep hasil Enchant
  3. Dota 2 guide indonesia: infest icon Dota 2 Infest ( Lifestealer )*menggunakan creep hasi Infest
  4.  Dominate ( Dota 2 guide indonesia: Helm of the dominator icon Dota 2Helm of the Dominator ) *menggunakan creep hasil Dominate

Hero yang ter-last hit oleh NC dan Roshan juga dianggap denied.



Untuk info yang lebih lengkap mengenai Denying Dota 2, kalian bisa mengunjungi link ini: Denying Dota 2

Berikut adalah penjelasan mengenai " Role / Peran Dalam Dota 2  " dari gw. Semoga bermanfaat!


1 komentar:

  1. Buat kalian semua penggemar dota 2, pengguna android saya ada trik nih untuk mendapatkan dollar buat steam wallet, coin line secara gratis, diamond lets get rich atau mendapatkan uang dan pulsa gratis dan legal tentunya, ikuti saja langkah-langkah di bawah ini

    1. Download aplikasi Whaff Rewards di playstore
    2. Setelah ke install buka appnya
    3. Seteah di buka klik tombol login, login ajaa pake akun
    facebook kalian
    4. Abis itu ada kotak invitation code
    5. Masukan kode FN85301
    6. Setelah masukan kode diatas kalian bakal dapet $0.3,
    lumayan kaan, kalian tinggal ngumpulin deh sampe 10$
    7. Cara ngumpulinnya gampang, tinggal invite orang lain
    atau download aplikasi yang ada di app tersebut
    8. Setiap download aplikasi kalian akan mendapat hadiah
    sebagai reward, hadiahnya bisa $0.17, $0.22 sampe $0.66
    9. Setiap hari kalian pun akan mendapat reward bila
    setelah di download aplikasi tersebut tidak di uninstall
    lagi lumayan kaan setiap hari uang kalian bertambah
    hehehe
    10. Setelah terkumpul $10 baru deh kalian bisa tukerin ke
    voucher google play, steam wallet, paypol dan banyak plhannya
    11. Nah kalian bisa deh beli coin line yg bisa digunakan untuk beli stickerline dan item-item dota 2, beli theme

    BalasHapus